Berita
Memilih Radio Transmitter sebelum Merakit Drone
Transmitter (TX) dan receiver (RX) menjadi salah satu barang pertama yang dibeli sebelum membuat Quadcopter, Drone Racer maupun RC lainya . Hal ini dapat membingungkan para pemula RC bagaimana Memilih Transmitter sebelum merakit Drone Racer. Untuk itu pada artikel kali ini kami akan menjelaskan bagaimana memilih Transmitter yang benar dan sesuai
Menyelamatkan Batre Lipo Over Discharged
Menyelamatkan Batre Lipo mati atau Over Discharged
Batre LiPo yang habis hingga kosong (over discharged ) terkadang tidak dapat disadari oleh pengguna LiPo saat voltase sel mereka turun di bawah 3V. Dalam kejadian ini, baterai akan over discharged ( LiPo mati ) dan tidak dapat di charge dengan cara biasa, bahkan dapat menyebabkan hal buruk yanglainya Pada artikel ini kami akan menunjukkan bagaimana cara untuk memperbaikinya sebelum anda membuangnya ke tempat sampah & membeli LiPo terlalu sering .
Kupas tuntas ODROID Single Board Computer
Single Board Computer dengan meningkatkan kepadatan sirkuit terintegrasi . Konfigurasi papan tunggal mengurangi biaya keseluruhan sistem, dengan mengurangi jumlah papan sirkuit yang diperlukan, dan dengan menghilangkan konektor dan sirkuit driver bus yang seharusnya digunakan. Program ini sangat dibutuhkan pada jaman modern ini.